Headlines News :
Home » » Inilah No Urut Pasangan Cabup/Cawabup Cirebon

Inilah No Urut Pasangan Cabup/Cawabup Cirebon

Written By Unknown on Kamis, 15 Agustus 2013 | 10.52

INILAH.COM, Bandung - Usai menetapkan cabup/cawabup untuk Pilbup Cirebon 2013, KPUD Cirebon langsung melakukan pengundian dan penetapan nomor urut pasangan calon, Rabu (14/8/2013).

No urut pasangan Cabup/Cawabup di Pilbup Cirebon 2013 adalah:

1. Pasangan Moch Insyaf Supriadi dan Darusa
2. Sunjaya Purwadi dan Tasiya Soemadi
3. Mohamad Luthfi dan Ratu Raja Arimbi Nurtina
4. Nurul Qomar dan Subhan
5. Ason Sukasa dan Kusnandar
6. Sri Heviyana dan Rachmat.

Salah satu Cabup-Cawabup Cirebon, Mohamad Luthfi-Ratu Raja Arimbi dengan nomor urut 3, menyampaikan rasa bersyukur telah berhasil ditetapkan menjadi pasangan yang sah dan mendapatkan nomor urut.

"Pastinya kami bersyukur, dan berdoa agar nomor yang kami dapatkan menjadi nomor keberuntungan hingga mendapatkan kemenangan menjadi Bupati dan wakil Bupati Cirebon," kata Luthfi diamini Arimbi.[jul]
Share this post :
 
About Us | Advertise With Us | Privacy Policy | Contact Us
Copyright © 2011. Ayo Memilih Lagi ! - All Rights Reserved
Developed by BQ SISCAWATI Published by Ayo Group
Proudly powered by CV. ANEKA JASA MANDIRI